• MA PIP HABIRAU TENGAH
  • Madrasah Bermartabat

PROGRAM KERJA JANGKA MENENGAH Tahun 2019/2020 s.d. 2022/2023 ( 1 s/d 4 TAHUN)

  1. Kurikulum
  2. Melanjutkan pengadaan perangkat kurikulum dan GBPP setiap mata pelajaran ditambah dengan GBPP suplemen.
  3. Pengadaan buku-buku pokok dan penunjang
  4. Memantapkan pola PKG dalam setiap KBM
  5. Meningkatkan profesional guru dalam menganalisa soal dan ulangan Harian serta melaksanakan proses penilaian sesuai dengan prosedur penilaian yang tetap
  6. Meningkhatkan kemampuan guru dalam menyusun program perbaikan dan pengayaan serta melaksanakannya
  7. Meningkatkan kegiatan praktikum yang meliputi :Penyiapan program dan jadwal kurikulum, penggunaan lembar kerja siswa, penambahan bahan dan alat praktikum, dan pengawasan serta pemantauan kegiatan praktikum.
  8. Supervisi kepala madrasah, yaitu penyusunan program supervise, penyiapan instrument supervisi, penunjukan guru senior dan guru inti untuk membantu kepala madrasah melaksanakan supervise pada guru-guru lainnya, pelaksanaan supervisi dan pelaporan hasil supervisi
  9. Melaksanakan ulangan umum semester kelas X dan XI
  10. Melaksanakan ujian berbasis komputer, yang meliputi pembentukan panitia, penyiapan perangkat administrasi ujian, pelaksanaan ujian rapat, penentuan kelulusan, penulisan dan penyerahan nilai dan pelaporan.
  11. Kenaikan kelas, yang meliputi penyusunan daftar nilai, rapat penentuan kenaikan kelas, penulisan raport dan pengumuman dan pembagian raport.

 

  1. Kesiswaan
    1. Perencanaan dan Penerimaan Peserta Didik Baru atau PPDB yang meliputi :

1).  Pembentukan panitia

2).  Pengadaan administrasi

3).  Pengumuman dan sosialisasi pendaftaran.

4).  Pendaftaran Peserta didik baru.

5).  Seleksi tertulis dan lisan.

6).  Pengumuman hasil seleksi seleksi

7).  Daftar Ulang dan penentuan jurusan

 

  1. Masa Orientasi Siswa (MOS)

1).  Pembentukan panitia

2).  Pengadaan perlengkapan administrasi MOS

3).  Pelaksanaan MOS

4).  Laporan hasil pelaksanaan MOS

  1. Peningkatan Keimanan dan Ketaqwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa

1).  Mengadakan peringatan hari-hari besar keagamaan

2).  Meningkatkan pelaksanaan kegiatan Jum’at Imtaq

3).  Pengisian aktifitas keagamaan :

(a).  Bulan Ramadhan

(b).  Halal Bihalal (Idul Fitri)

(c).  Pengumpulan dan pembagian zakat

(d). Pengumpulan dan penyembelihan hewan qurban (Idul Adha)

(e).  Peringatan hari besar Islam

            4)Pemb agian tugas tata usaha dan tidak tetap tersusun dalam lampiran.

  1. Struktur organisasi madrasah terlampir
  2. Meningkatkan professional guru melalui :

 - Madrasah                                        

 - Pelatihan PKG/SPKG dan MGMP

  1. Perlengkapan/Sarana Prasarana
  1. Pengadaan meja kursi belajar siswa/kumputer
  2. Pengadaan meja kursi guru/pegawai
  3. Menyusul penghapusan barang inventaris yang rusak berat
  4. Mengadakan perbaikan meubiler yang rusak ringan ataupun berat
  5. Meningkatkan penataan dan pemeliharaan tata ruang madrasah yaitu :

- Ruang kepala madrasah

- Ruang tata usaha

  • Ruang guru
  • Ruang laboraturium kimia
  • Ruang perpustakaan
  • Ruang kelas
  • Kamar mandi/WC/guru/pegawai dan siswa
  • Meningkatkan penataan dan pemeliharaan pertanaman dan halaman madrasah.
  1. Meningkatkan penataan dan pemeliharaan pertanaman dan halaman madrasah
  2. Meningkatkan pemeliharaan keindahan/kerindangan kebersihan madrasah, yaitu :

      -  Pengecatan gedung madrasah

  • Penghijauan tanaman
  • pengadaan perlengkapan kebersihan madrasah
  • pengecatan dan pemeliharaan pagar serta tembok madrasah
  1. Meningkatkan penataan dan pemeliharaan sarana olah raga.
    1. Organisasi dan Manajemen
      1. Melanjutkan program penataan organisasi dan manajemen
      2. Memlanjutkan penataan pendataan Guru / Pegawai
      3. Mengusahakan kebutuhan Guru dan Pegawai seusia dengan rasio/perbandingan jumlah siswa
      4. Mengusahakan peningkatan kesejahtraan Guru/Pegawai

 

  1. Hubungan Masyarakat
    1. Melanjutkan program kerjasama dengan komite dan instansi lain
    2. Menjalin kerjasama dengan lembaga pendidikan lainnya

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Aku Takkan Menyerah Mama

Assalamu ‘alaikum sahabat semua! Perkenalkan saya Mulyani siswi kelas XI IPS1. Saya akan menghibur kalian semua dengan karya sastra saya, cerita bersambung (cerbung) yang ber

16/10/2021 10:04 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 1079 kali
17 Trik Jitu Cara Belajar yang Efektif, Efisien dan Menyenangkan

    Suatu hikmah yang sangat besar bagi orang yang sedang menuntut ilmu. Karena sejatinya setiap manusia yang hidup di dunia akan haus akan ilmu. Baik itu ilmu dunia

16/10/2021 10:03 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 6467 kali
KEUTAMAAN DAN KEISTIMEWAAN BULAN MUHARRAM

Penamaan Bulan Ini Kata Muharram secara bahasa, berarti diharamkan. Abu ‘Amr ibn Al ‘Alaa berkata, “Dinamakan bulan Muharram karena peperangan(jihad) diharamkan

16/10/2021 10:02 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 39180 kali
Pidato Kesan dan Pesan dari Siswa yang ditinggalkan

Assalamu alaikum warahmatullah wabarakatuh Alhamdulillahirabbil Alamin, Allahumma salli wasallim alaih wa ala alih wa ashabihi ajmain. Amma ba’du.   Pertama-tama marilah kita

16/10/2021 09:59 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 2479 kali
Pidato Kesan dan Pesan dari Siswa yang ditinggalkan

Assalamu alaikum warahmatullah wabarakatuh Alhamdulillahirabbil Alamin, Allahumma salli wasallim alaih wa ala alih wa ashabihi ajmain. Amma ba’du.   Pertama-tama marilah kita

16/10/2021 09:59 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 65024 kali
Teguran dari Tuhan

Karya : Isna Kelas XI IIS-1 Aku adalah seorang anak tunggal. Putri dari keluarga yang kurang mampu, aku masih bersekolah tingkatan SMA. kini umurku beranjak 17 tahun dan sudah mengala

16/10/2021 09:56 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 1554 kali
Bocah kecil Yang menuntut Ilmu

Tak ada yang menyangka sebelumnya, bahwa pemuda yang masih pantas dipanggil bocah itu ternyata sangat luar biasa menakjubkan. Umurnya kala itu masih sebelas tahun. Ia dibawa pergi oleh

16/10/2021 09:55 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 453 kali
Apa itu Asesmen Nasional?

Asesmen Nasional adalah program penilaian terhadap mutu setiap sekolah, madrasah, dan program kesetaraan pada jenjang dasar dan menengah. Mutu satuan pendidikan dinilai berdas

12/03/2021 19:36 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 1949 kali
TATA TERTIB SISWA MADRASAH

Pasal 1 : Tata Tertib Siswa Sepuluh menit sebelum jam pertama siswa sudah hadir di madrasah Keterlambatan hadir kurang dari 5 menit diperbolehkan masuk kelas / mengikuti pelajaran seiz

14/05/2020 11:45 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 22214 kali
PROGRAM KERJA JANGKA PANJANG ( 4 s/d 8 TAHUN ) Tahun 2019/2020 s.d. 2026/2027

Bidang Kurikulum Melanjutkan Program Jangka Pendek dan Jangka Menengah mengenai :       1.1.  Pendalaman Silabus       1.2. 

14/05/2020 11:38 - Oleh Khairil Anwar - Dilihat 43947 kali